Rabu, 16 September 2015

Kesuburan dan Jam Biologis Anda




    Ketika membicarakan kesuburan pada perempuan, yang dibicarakan biasanya adalah usia yang dikaitkan dengan menurunnya kesuburan seiring bertambahnya usia. Namun ada jam biologis lain pada tubuh kita yang membantu reproduksi secara teratur, jam internal (internal clock) yang mengatur ritme harian kita, membuat kita merasa lapar untuk makan, merasa lelah untuk istirahat, merasa ingin

1 komentar: